Penting Dicatat, Ini 5 Cara Ampuh Meningkatkan IQ Anak
Daftar Isi
- Cara meningkatkan IQ anak
- 1. Biasakan mendengar atau bermain musik
- 2. Ngobrol dengan anak
- 3. Ajak si kecil berolahraga
- 4. Biasakan anak membaca
- 5. Ajak bermain
Kecerdasan intelektual(IQ) jadi patokan kepintaran seseorang. Setiap orang tuapasti menginginkan si kecil jadi anakyang cerdas dengan IQ yang mumpuni.
Lantas, bagaimana cara orang tua untuk meningkatkan IQ anak?
IQ dapat dibangun sejak kecil. IQ dapat menggambarkan kemampuan seseorang dalam berpikir, mengingat, memahami, mengevaluasi, bertindak, hingga berkomunikasi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Berikut beberapa cara meningkatkan IQ anak yang bisa dilakukan orang tua, merangkum berbagai sumber.
1. Biasakan mendengar atau bermain musik
Ajak buah hati terbiasa mendengarkan musik sejak dini. Mendengarkan atau memainkan musik bisa membantu fungsi otak. Kemampuan belajar anak juga jadi lebih meningkat.
2. Ngobrol dengan anak
Jangan lupa juga agar sering mengajak si kecil ngobrol. Jadi lah teman ngobrol yang asyik dan baik bagi buah hati Anda.
Berbicara dengan anak merupakan kunci untuk memutar roda mental mereka. Coba ajukan pertanyaan terbuka yang dapat mendorong mereka untuk mengembangkan opini dan pemahaman diri.
Sebagai permulaan, Anda bisa membiasakan diri untuk menceritakan sebuah dongeng kepada bayi.
3. Ajak si kecil berolahraga
![]() |
Jangan lupakan juga olahraga sebagai salah satu aktivitas yang dapat meningkatkan fungsi otak.
Manfaat di atas didapat lantaran olahraga menuntut seseorang untuk bergerak. Bergerak sendiri bisa mengaktifkan daerah penting di otak yang bisa merangsang kemampuan kognitif si kecil.
4. Biasakan anak membaca
Kenalkan anak dengan buku sejak kecil. Biasakan mereka membaca buku.
Membaca membuat anak memiliki wawasan yang luas. Selain itu, membaca juga mampu membantu anak memperbanyak koleksi kosa katanya.
Lihat Juga :![]() |
5. Ajak bermain
Bermain jadi salah satu kegiatan penting buat anak. Bermain juga jadi salah satu cara meningkatkan IQ anak.
Bermain dapat meningkatkan kecerdasan spasial dan kinestetik si kecil. Sebuah studi juga menemukan bahwa bermain membantu perkembangan kognitif si kecil.
Selain itu, aktif secara fisik saat bermain juga membantu anak membangun sel-sel otak dan meningkatkan aliran darah ke otak yang jadi salah satu faktor kecerdasan.
相关文章:
- Tak Berselisih, Netanyahu Klaim Trump Masih Setia Bekingi Israel
- Polda Jateng Bongkar Penipuan Arisan Online Beromzet Rp4 Miliar
- Jumlah Kunjungan Wisman ke RI Rendah Jadi PR Menteri Pariwisata Baru
- Utang Jadi Sorotan, Dolar Melemah Usai Penurunan Peringkat Kredit AS
- Harga Gabah Resmi Naik Rp 500, Pengamat Berikan Respon Positif
- Pasar Kripto Bangkit, Harga Bitcoin Sukses Tembus US$106.000
- Saran Pramugari ke Penumpang: Beli Tiket Pesawat Langsung ke Maskapai
- Harus Cari Bahan Lain Nih Ye... Narasi Intoleran ke Anies Baswedan Bakal Basi karena Hal Ini?
- VIDEO: Kala Anak
- Warga Antusias Lihat Gerhana Bulan Total Lewat Teleskop di TIM, Antrean Mengular
相关推荐:
- 中央圣马丁艺术与设计学院研究生专业介绍
- Bursa Asia Kompak Anjlok, Investor Soroti Data Ekonomi China
- Praha Bakal Larang Kegiatan di Bar Larut Malam, Turis Tak Bisa Pesta
- Banjir di Kawasan Kembangan Utara Akibat Luapan Kali Pesanggrahan Telah Surut
- 2 Pilihan Resep Roti Goreng, Camilan Enak untuk Keluarga
- Utang Jadi Sorotan, Dolar Melemah Usai Penurunan Peringkat Kredit AS
- Cecar ART Ferdy Sambo soal Punya Akses Lihat CCTV, JPU: Kalau Bu Putri Lagi Ngapa
- Apa Itu Polytrauma Liam Payne, yang Disebut Penyebabnya Meninggal
- 艺术设计留学需要什么条件?
- Cecar ART Ferdy Sambo soal Punya Akses Lihat CCTV, JPU: Kalau Bu Putri Lagi Ngapa
- 美国高校设计专业排名TOP5
- 艺术管理专业留学院校推荐——卡内基梅隆大学
- 美国纽约艺术学校申请解析
- 英国大学插画专业排名介绍
- 美国传媒专业排名TOP5院校
- KPK Bantah Megawati Telepon Prabowo Minta Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Tak DItahan
- 美国大学设计排名TOP8院校
- 纽约大学城市规划研究生申请条件
- Pemerintah Akan Beri Sanksi BUMN & Kontraktor EPC Jika Langgar Kewajiban TKDN di Industri Hulu
- Tim Prabowo Hadirkan 15 Saksi, Tapi Bila Sakit Ada Cadangan